Mengkhawatirkan, Pekerja Proyek Renovasi Gedung DPRD Sidoarjo Bertaruh Nyawa Tanpa Alat Pengaman

Sidoarjo, Ruang.co.id – Praktik pengabaian keselamatan kerja menghantui proyek renovasi Gedung DPRD Kabupaten Sidoarjo pada Selasa pagi (23/12/2025). Pekerja proyek