Surabaya, Ruang.co.id – Kabar baik bagi para pekerja di Indonesia! Upah Minimum Provinsi (UMP) tahun 2025 resmi naik sebesar 6,5%.
Kenaikan ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan pekerja dan mendorong pertumbuhan ekonomi.
Berikut Daftar Lengkap UMP tahun 2025 di 38 Provinsi Naik 6,5%
- DKI Jakarta Rp5.067.381,00 naik jadi Rp5.396.760
- Papua Barat Rp3.393.000 menjadi Rp3.613.545
- Kepulauan Bangka Belitung Rp3.640.000,00 naik jadi Rp3.876.600
- Sulawesi Utara Rp3.545.000,00 naik jadi Rp3.775.425
- Aceh Rp3.460.672,00 naik jadi Rp3.685.615
- Sumatera Selatan Rp3.456.874,00 naik jadi Rp3.681.570
- Sulawesi Selatan Rp3.434.298,00 naik jadi Rp3.657.527
- Kepulauan Riau Rp3.402.492,00 naik jadi Rp3.623.653
- Papua Rp4.024.270,00 naik jadi Rp4.285.847
- Kalimantan Utara Rp3.361.653,00 naik jadi Rp3.580.160.
- Kalimantan Timur Rp3.360.858,00 naik jadi Rp3.579.313
- Riau Rp3.294.625 menjadi Rp3.508.775,63
- Kalimantan Selatan Rp3.282.812 menjadi Rp3.496.194,78
- Kalimantan Tengah Rp 3.261.616 menjadi Rp3.473.621,04
- Maluku Utara Rp3.200.000 menjadi Rp3.408.000
- Jambi Rp3.037.121 menjadi Rp3.234.533,86
- Gorontalo Rp3.025.100 menjadi Rp3.221.731,5
- Maluku Rp2.949.953 menjadi Rp3.141.699,94
- Sulawesi Barat Rp2.914.958 menjadi Rp3.104.430,27
- Sulawesi Tenggara Rp2.885.964 menjadi Rp3.073.551,66
- Bali Rp2.813.672 menjadi Rp2.996.560,68
- Nusa Tenggara Barat Rp2.444.067 menjadi Rp2.602.931,35
- Nusa Tenggara Timur Rp2.186.826 menjadi Rp2.328.969,69
- Sumatera Barat Rp2.811.449 menjadi Rp2.994.193,18
- Sumatera Utara Rp2.809.915 menjadi Rp2.992.559,47
- Sulawesi Tengah Rp2.736.698 menjadi Rp2.914.583,37
- Banten Rp2.727.812 menjadi Rp2.905.119,78
- Lampung Rp2.716.497 menjadi Rp2.893.069,30
- Kalimantan Barat Rp2.702.616 menjadi Rp2.878.286,04
- Bengkulu Rp2.507.079 menjadi Rp2.670.039,13
- Jawa Timur Rp2.165.244 menjadi Rp2.305.984,86
- Daerah Istimewa Yogyakarta Rp2.125.897 menjadi Rp2.264.080,30
- Jawa Barat Rp2.057.495 menjadi Rp2.191.232,17
- Jawa Tengah Rp2.036.947 menjadi Rp2.169.348,55
- Papua Tengah Rp4.024.270,00 naik jadi Rp4.285.847
- Papua Pegunungan Rp4.024.270,00 naik jadi Rp4.285.847
- Papua Barat Daya Rp4.024.270,00 naik jadi Rp4.285.847
- Papua Selatan Rp4.024.270,00 naik jadi Rp4.285.847